About Me

This is a note page from one of Stroke Survivor :

I got a Stroke attack on December 2000, leaving a permanent paralysis on my left extremeties. I had been working at various places in Schlumberger Overseas , one of The International Oilfield Service Company. I was taking my yearly vacation  when this stroke attacked me in December 08, 2000. However, Thanks God, I am still being able to speak and think clearly, walk with a bit difficulty and share my experiences with others to face and fight this post stroke effect
This stroke forced me to take an Early Retirement in March 2003, after 21 years of services in Cementing, Stimulation, Fracturing, Coiled Tubing and Well Testing as well as Health-Safety and Environment, Now I am active in social work serving as a chairman of Stroke Club in Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP) Jakarta,indonesia

20 Responses to About Me

  1. tono says:

    Selamat pak, sudah bisa beraktifitas kembali…

    Saya sendiri juga terkena stroke 2 tahun lalu pada waktu berumur 36 tahun. Sama dengan bapak, bagian kiri tubuh saya juga sempat lumpuh.

    Alhamdulillah sekarang sudah bisa berjalan walau terseok-seok, juga sudah bisa naik motor sendiri.

    Tapi sayangnya saya belum bisa pensiun seperti bapak, karena saya masih harus menafkahi keluarga.

    Thanks pak buat sharing-nya di blog ini.

  2. Ruly Farulian, MBA says:

    Dear all

    Saya, Ruly Farulian, owner dari Rufco Energy Therapy ( R E T ) di Jakarta. RET memang BUKAN FISIOTERAPI, tetapi merupakan pasangan yang klop dengan unit fisioterapi dimanapun.

    Metodologi kami adalah dengan ACU-ENERGY & EMOTIONAL HEALING. No Drugs. Alhamdulillah, sejauh ini dengan RET, pemulihan pasien fisioterapi menjadi sangat cepat & akurat.

    Saat ini kami sedang mencari volunteer pasien fisioterapi (ringan atau berat) untuk kami berikan PEMBUKTIAN dengan 3x terapi. GRATIS. Anda hanya cukup memberikan testimoni kepada rekan2 dan dokter anda saja.

    Sembuh itu Indah. Sehat itu Anugerah. Setelah terbukti hasilnya, maka semuanya menjadi begitu mudah.

    Salam Sehat.

    • halim says:

      Apa itu RET ? Ibu saya stroke sudah 4 th. Apakah dapat mencoba teraphy Bapak. Dimana saya dapat menghubungi Bapak. Terima kasih. Telp saya 0816-1803666 (halim).

  3. melia says:

    saya melia, om saya kena stroke dan sdh sembuh total karena saya beri gochi, saya ingin berbagi, jika ada yg ingin keterangan lebih lanjut bisa hub saya 0818902202

  4. indfis says:

    sering kadang masyarakat salah mengerti tentang stroke baik itu klasifikasinya, penanganannya,maintanace stroke, manajemnent stroke, bagaimana kita melihat itu emua marilah kita awali berbagi informasi ini, kami di daerah tegal dalam tahap pembengunan salah satu klinik dan informasi untuk mayarakat tetang stroke adapun aplikasi dan strandar penanganan kami selalu mempelajari dari perkembangan stroke centre yang ada diinternet modalitas yang kami punyai, gymnasium, pilates, hydrotherapy,aroma therapy yang kami namakan Klinik Stroke Indra’s Husada berlokasi dijalan hanoman belakang pabrik teksin komplek perumahan griya Asri atau hubungi Indra SKM,MMR Rumah Sakit Islam harapan Anda Tegal anda akan kami pandu dengan penanganan stroke yang kompetible dan terarah terima kasih buat semua salam dari kami fisioterapi Tegal

  5. edo says:

    saya pun pernah terkena stroke th 97 silam…..
    waktu itu syaa berusia 16 th.
    memang banyak org tdk percaya kl saya pernah terkena stroke yg tergolong “berat” karena mengakibatkan seluruh badan lumpuh termasuk otak kanan yg menyebabkan saya tida ingat apa2 lg….
    nmn berkat semangat tdk menyerah dari oragn2 sktr membuat saya alhmdulillah 60%bisa sembuh kembali……
    moga2 qt dpt berbagi suka duka stroek disini….

  6. ANIR says:

    Pak indra saya trtarik dg klinik strokey..saya minta alamat lengkat dan no telf kliniky y..saya tertarik.

  7. tutik says:

    Pak Ruly, untuk saat ini apakh masih memberika GRATIS? Trus bpk tinggal di daerah mana? kami bisa hub bpk di nomor brp?
    Terima kasih
    Tutik

  8. tutik says:

    dari semua yang saya baca diatas, pada akhirnya saat kena stroke adalah kita butuh biaya intuk berobat yang pasti UUD (ujung Ujungnya Duit).
    Maaf sebelumnya apabila ada kata-kata saya yang mungkin tidak mengenakan hati teman-teman semuanya. Ibu saya jg stroke.dan saya selaku anak pertama yg menopang segala kebutuhan/biayanya,ya ada sih bantuan dari adik2, tapi tak seberapa.bayangkan msh RS saya selam 2minggu dah brapa?terus obat yg hrs dikonsumsi per bln,pampers,dokter,terapi.
    Saya sih ikhlas melkukan ini.Bayangkan sy hampir tiap hari bangun jam 03.14/03.30 untuk menyediakan kebutuhan sehari sebelum kerja : masak(nasi,sayur dan lauk) untuk anak2, panasin air untuk mandi ibu (saya mandikan ibu sekita jam 04.00/04.30.Baru saya jalan bila sdh selesai smua (jalan kerja jam 05.00/05.15). tentu sy kurang tidur, blm klo plg kerja jam 21.00-10.30 br smp rumah.dah tengah malam ibu bangunkan sy untuk pipis.pdhal dah pakai pampers…ya…sabar dah pdhal capai dan ngantuk.pastilah “gondok” jg.tp istighfar stlh itu. NAH SAYA INGIN INGATKAN SAJA/ sumbang saran kepada teman2.selagi kta kerja,msh muda dan ada uang.MENABUNGLAH (tapi menabung yang memberikan nilai lebih). maksudnya menabung jangka panjang. (kita memperoleh manfaat biay rawat inap,ICCU,Bedah,Cacat tetap total dan jiwa kita di proteksi sd usia 99) DAN ADALAGI KLO TERJADI KONDISI KRITIS, KITA DAPATKAN GAJI YANG SEPERTI SAAT KITA BEKERJA. Soo walaupun kita nantinya mengalami penyakit kritis…..GAJI KITA TIDAK HILANG ALIAS MASIH ADA YANG MAU MENGGANTI GAJI KITA… Yang mungkin karena kt tdk dpt msk kerja terlalu lama akhirnya perusahaan mengharuskan kita RESIGN/KLUAR KARENA sudah tidak mampu bekerja. Bila rekan-rekan ingin tahu lebih lanjut Hub saya Tutik 081381254596/33753574/82490037.Trmks

  9. tutik says:

    Dengan hormat,

    Mohon dapat kiranya dibantu untuk meringankan beban tetangga kami yang sedang menderita kanker mulut. Dengan segala keterbatasanya beliau tidak dapat berobat karena tidak mampu.
    Mohon kepada Bapak-bapak / Ibu-ibu sekiranya dapat membantu / memerlukan keterangan lebih lanjut dapat menghubungi saya Tutik 081381254596 / email tuti_h65@yahoo.co.id
    Terima kasih
    tutik

  10. liza says:

    wah, waktu searching tentang stroke saya tersasar ke blog bapak. terimaksih sudah berbagi pak, apa yang bapak tulis di sini cukup membantu saya dalam mengedukasi pasien stroke di lapangan

  11. Puji says:

    Dasar Teori & Aplikasi Klinis

    Dan yang paling penting adalah jika Anda berhasil memahami, didalam tulisan ini ada sebuah solusi yang bisa membantu kesembuhan penyakit-penyakit yang telah dinyatakan Dokter sebagai penyakit yang “Tidak bisa sembuh”, diantaranya yang tertulis dibawah Judul di atas.

    DEFINISI DAN BIOLOGI DASAR STEM CELL

    (Diambil dari Buku Stem Cell, halaman 2 sampai 12)
    Istilah Stem Cell mulai populer digunakan di Dunia Kedokteran sejak tahun 1950-an. Yaitu sejak ditemukannya Sel penyusun sumsum tulang yang mampu membentuk seluruh jenis sel darah dalam tubuh manusia. Selanjutnya, Jenis Stem Sel ini disebut Stem Cell Hematopoietik.

    Sesuai dengan kata yang menyusunnya (Stem = Batang), Stem Cell adalah Sel yang menjadi awal-mula dari pertumbuhan sel lain yang menyusun keseluruhan tubuh organisme, termasuk Manusia. Layaknya batang pohon yang menjadi tumpuan pertumbuhan ranting dan daunnya. Dalam Bahasa Indonesia Stem Cell disebut juga Sel Punca (Punca = awal mula). Makna yang terkandung dalam Sel Punca semakin diteguhkan dengan penemuan keberadaan Stem Cell pada awal kehidupan manusia, yaitu saat masih Embrio. Hal ini semakin menegaskan bahwa Stem Cell adalah, Sel yang menjadi awal mula terbentuknya 200 jenis Sel yang menyusun tubuh yang terdiri dari > 100 triliun sel.

    Terkait dengan hakekatnya, saat ini Stem Cell telah menjadi topik utama pembicaraan banyak ilmuwan, orang medis, bahkan orang awam diseluruh penjuru dunia. Betapa tidak ?! Stem Cell dipercaya dapat menjadi jalan keluar dari penyakit Degeneratif Seperti Stroke, Alzheimer, Diabetes Melitus, Aterosklerosis, Infark Miokard, serta banyak penyakit degeneratif lainnya.

    Seperti yang telah kita ketahui, hal yang menyebabkan terjadinya penyakit degeneratif adalah kerusakan Sel-Sel dalam jaringan/organ, sehingga jaringan/organ tersebut tidak lagi berfungsi sesuai dg kebutuhan tubuh.

    Kerusakan ini bersifat Ireversible, sehingga obat-obatan yang saat ini tersedia, hanya dapat memperlambat atau mencegah terjadinya kerusakan jaringan/organ yang lebih luas. Layaknya onderdil mobil yang telah rusak dan tidak dapat lagi diperbaiki, satu-satunya jalan yang harus ditempuh tentunya mengganti komponen yang rusak itu dengan komponen baru yang masih berfungsi optimal. Atas dasar inilah, para ahli berpikir bahwa Stem Cell adalah tumpuan terapi kedokteran dimasa yang akan datang.

    KARAKTERISTIK STEM CELL

    Belum berdiferensiasi (Undiferentiated)

    Stem Cell merupakan Sel yang belum memiliki bentuk dan fungsi spesifik layaknya sel lainnya pada organ tubuh Sel otot jantung (Kardiomiosit), Neuron dan Sel β Pankreas adalah jenis-jenis sel tubuh yang telah memilki bentuk dan fungsi yang spesifik. Sel-sel tsb secara jelas menjalankan Fungsi dari organ yang dibentuknya. Bentuk sel otot jantung mendukung fungsinya untuk berdenyut. Neuron otak juga memiliki bentuk yang memungkinkannya menghantarkan impuls-impuls saraf, sedangkan Sel β Pankreas terdapat dalam susunan jaringan yang disebut sebagai ”Pulau Langerhans” pada pankreas, yang memproduksi hormon insulin.

    Berbeda dengan ketiganya, Stem Cell adalah sel yang belum memiliki fungsi khusus, seperti berdenyut, menghantarkan impuls, menghasilkan hormon, ataupun fungsi lainnya. Bukti ilmiah bahkan menunjukkan bahwa populasi stem cell dalam suatu jaringan matur, tampak sebagai suatu populasi sel inaktif. Yang fungsinya baru dilihat dalam waktu dan kondisi tertentu.

    Mampu memperbanyak diri (Self Renewal)

    Stem Cell dapat melakukan replikasi dan menghasilkan sel-sel berkarakteristik sama dengan sel induknya. Kemampuan memperbanyak diri dan menghasilkan sel-sel yang sama seperti sel induknya ini tidak dimiliki oleh sel-sel tubuh lainnya, seperti sel jantung, otak, ataupun sel pankreas. Itulah sebabnya, apabila jaringan dalam jantung, otak maupun pankreas mengalami kerusakan, maka pada umumnya kerusakan tersebut bersifat Ireversibel.

    Populasi Stem Cell dalam tubuh terjaga dengan kemampuannya memperbanyak diri sendiri. Kemampuan ini dapat dilakukan berulang kali, bahkan diduga tidak terbatas, selain itu, kemampuan ini juga dipertahankan dalam jangka waktu yang relatif lama.

    Dapat berdiferensiasi menjadi > 1 jenis Sel (Multipoten/Pluripoten)

    Seperti yang telah disebutkan sebelumnya. Keberadaan Stem Cell sebagai sel yang belum berdiferensiasi ternyata dimaksudkan untuk menjaga kontinuitas regenerasi populasi sel yang menyusun jaringan dan organ tubuh. Hal ini dapat dilakukan dengan kemampuan stem cell untuk berdiferensiasi menjadi sel-sel tubuh yang dibutuhkan.

    Stem cell bersifat Pluripoten bila mampu berdiferensiasi menjadi sel tubuh apapun, yaitu yang berasal dari ketiga lapisan embrional (ektoderm, mesoderm dan endoderm). Dan Stem cell bersifat Multipoten bila hanya mampu berdiferensiasi menjadi beberapa jenis sel yang biasanya berada dalam suatu golongan serupa, seperti sel-sel system hematopoietik. Maupun system syaraf.

    JENIS-JENIS STEM CELL

    Stem Cell Embrionik (Embryonic Stem Cell)

    Stem Cell yang didapatkan saat perkembangan individu masih berada dalam tahap embrio. Stem Cell Embrionik merupakan awal dari seluruh jenis Sel dalam tubuh Manusia. Tergolong sebagai stem cell yang bersifat Pluripoten.

    Stem Cell dewasa (Adult Stem Cell)

    Stem Cell yang ditemukan diantara sel-sel lain yang telah berdiferensiasi, dalam suatu jaringan yang telah mengalami maturasi. Dengan kata lain, Stem cell dewasa adalah sekelompok sel yang belum berdiferensiasi, bahkan kadang ditemukan dalam keadaan inaktif, pada suatu jaringan yang telah memiliki fungsi spesifik dalam tubuh individu. Keberadaan stem cell ini diperkirakan bertujuan untuk menjaga homeostasis jaringan tempatnya berada. Berdasarkan bukti ilmiah yang telah ada, kemampuan diferensiasi stem cell dewasa tergolong Multipoten.

    Beberapa contoh alur diferensiasi stem cell dewasa dijelaskan berikut ini

    Stem cell hematopoietik. Mampu berdiferensiasi menjadi seluruh sel darah, seperti : sel darah merah, trombosit, monosit (makrofag), neutrofil, basofil, eosinofil. Limfosit B, limfosit T, dan Natural Killer (NK) cell.

    Stem cell jaringan saraf (neural). Mampu berdiferensiasi menjadi tiga golongan utama Sel saraf, yaitu Astrosit, Oligodendrosit, dan Neuron. Selain itu, stem cell jaringan saraf juga mampu berdiferensiasi menjadi kelompok sel saraf yang memiliki aktivitas dopaminergik, sehingga dapat digunakan untuk terapi Parkinson.

    Stem cell jaringan kulit. Stem cell yang banyak ditemukan di Stratum basalis epidermis kulit dan dasar folikel rambut ini, mampu berdiferensiasi menjadi keratinosit, dan sel penyusun lapisan epidermis kulit.

    Stem cell masenkimal. Mampu berdiferensiasi menjadi osteosit, kondrosit, adiposit, dan berbagai jenis sel penyusun jaringan ikat.

    Stem cell jantung. Mampu berdiferensiasi menjadi tiga jenis sel utama penyusun organ jantung, yaitu endotel, kardiomiosit, dan sel otot polos.

    Khusus Stem Cell Dewasa, walaupun telah disebutkan sebelumnya bahwa potensi diferensiasi yang dimilikinya hanya tergolong Multipoten, namun jurnal-jurnal ilmiah pada beberapa tahun terakhir ini menyatakan bukti dapat terjadinya transdiferensiasi.

    Sebagai contoh dari fenomena transdiferensiasi ini adalah sbb :

    Stem cell masenkimal ternyata mampu berdiferensiasi menjadi sel-sel saraf

    Stem cell hematopoietik ternyata mampu berdiferensiasi menjadi sel-sel jantung

    Dsb

    Pada Halaman 32 (disebutkan)

    Sekalipun secara logis, Stem Cell Hematopoietik hanya mampu menyelenggarakan fungsi Hematopoiesis dan Imunologis, namun perkembangan ilmiah yang ada menunjukkan potensi Stem Cell Hematopoietik dalam berdiferensiasi menjadi sel-sel somatis diluar jalur Hematopoiesis dan Imunologis, seperti sel syaraf, kardiomiosit, sel otot lurik, sel epitel paru dsb. (Artinya Stem Cell dari sumsum tulang, bisa menjadi sel apapun untuk mengganti sel yang rusak di tubuh kita).

    Pada halaman 41 (Tim Dokter berpendapat)

    Bila kita pikirkan secara mendalam, mungkin kita dapat menyimpulkan bahwa pada akhirnya hampir setiap orang akan membutuhkan Stem Cell. Alasan dari hal ini adalah karena cepat atau lambat, sel penyusun jaringan/organ tubuh akan mengalami degenerasi, sehingga fungsinya harus digantikan. Setelah membaca seluruh hal yang tertulis sebelumnya tentu kita tahu bahwa harapan terbesar akan regenerasi jaringan/organ tubuh adalah Stem Cell.

    Demikianlah teori tentang Stem Cell yang begitu luar biasa, lalu bagaimana penerapannya agar Anda bisa memperoleh terapi pengobatan dengan Stem Cell ini, secara alami, tanpa perlu proses yang rumit, tanpa perlu waktu yang lama (untuk proses mendapatkannya) dengan biaya yang relatif murah (tidak harus ditangani tim dokter apalagi kalau ke luar negeri)….?

    Baca selanjutnya……

    Mengaktifkan Stem Cell

    Keunikan dari Stem Cell adalah : Merupakan Asal mula dari semua sel yang ada pada MH (Makhluk Hidup), baik sejak masih berbentuk embryo maupun sampai sekarang setelah dewasa, Stem cell terus mensupply kebutuhan sel-sel baru bagi setiap organ tubuh kita.

    Setiap saat ada ratusan bahkan ribuan sel ditubuh kita yang mati, dan setiap saat pula tubuh kita secara alami memproduksi sel-sel baru untuk menggantikan sel yang mati tsb. Akan tetapi, suatu hari, kita merasakan ada yang aneh (sakit) pada organ-organ tubuh kita misalnya : Jantung. Ketika kita periksa ke dokter, maka dokter akan mendiagnosa kita mengalami sakit Jantung. Ini disebabkan oleh sel-sel penyusun jantung tsb ada yang rusak, sehingga mengurangi kemampuan jantung untuk melakukan fungsinya yaitu berdenyut dan memompa darah ke seluruh tubuh. Karena jantung sudah tidak maximal mengedarkan darah keseluruh tubuh, sementara darah adalah alat transportasi utama dalam tubuh kita, maka nutrisi, oksigen, dsb sudah tidak sempurna juga diterima oleh semua organ yang lain, kalau dibiarkan, proses ini akan mengganggu & merusak semua system (Jaringan & Organ) yang ada pada tubuh kita.

    Hal ini disebabkan oleh ”Defisit” pada pertumbuhan sel baru kita. Misal : pada kondisi fit, ada 1000 sel per hari yang mati di tubuh kita, akan tetapi hal itu tidak menjadi masalah, karena ada 1000 sel baru yang diproducksi tubuh kita untuk menggantikannya. Jika suatu saat kelak, produksi sel baru tsb mengalami penurunan, misalnya menjadi 800 sel perhari, sementara yang mati tetap 1000 per hari, maka kita mengalami Defisit (Defisiensi). Setiap hari akan ada pertambahan kerusakan sel 200 sel perhari, maka cepat atau lambat, tapi pasti, organ tsb akan mengalami kerusakan yang prosesnya akan terus menuju semakin buruk, karena menurut para Dokter dibermacam buku yang menjelaskan tentang hal itu, disebutkan bahwa proses tsb adalah proses yang ireversibel artinya sebuah proses yang hanya berjalan satu arah yaitu menuju kondisi yang semakin buruk. Penyakit seperti ini disebut penyakit Degeneratif, yang bisa disebabkan oleh usia, makanan, atau gaya hidup. Dan penyakit ini tidak bisa disembuhkan, obat yang ada hanya memperlambat kerusakan yang lebih luas.

    Disini keunikan dari Stem Cell. Di dalam sumsum tulang belakang kita, yang merupakan sumber Stem Cell terbesar yang ada dalam tubuh kita. Yang bisa berubah (berdiferensiasi) menjadi bermacam-macam sel, yang tentunya akan sangat bermanfaat melawan defisit (Defisiensi) sel baru dalam tubuh seorang penderita penyakit Degeneratif. Bisa ditingkatkan kemampuannya dengan cara diberikan rangsangan dari luar.

    Dan hal itu bisa dilakukan, setelah munculnya sebuah penemuan inovasi terbaru diakhir tahun 2010 lalu. yaitu Product yang dinamakan Stem Active.

    Merupakan salahsatu penemuan terpenting abad ini, tentang sebuah herbal alami dari Species Ganggang hijau-biru yang diambil dari danau Klamath di oregon USA, yang mengandung Aphanizomenon flos-aquae (AFA).

    AFA adalah herbal alami

    Dari species Alga yang sangat baik untuk kesehatan, karena mangandung Anti oksidant, Omega 3, Polisakarida dsb. Tanpa zat kimia apapun, Jadi sangat aman untuk Anda konsumsi.

    Komposisi AFA

    Kaya akan kandungan Omega 3 (EFA), yang mempunyai manfaat yang sangat banyak antara lain memperkuat imunitas tubuh dan meningkatkan kesehatan jantung.

    Mengandung Polisakarida yang mendukung aktivitas type Limfosit tertentu yang disebut Natural Killer (NK) cell, dan migrasinya ke jaringan. NK Cell dapat menghancurkan dan membunuh sel-sel disfungsional (penyebab penyakit), AFA juga merangsang aktivitas Makrofag yang merupakan benteng pertahanan utama tubuh manusia.

    AFA mengandung Fikosianin, yang berfungsi sebagai Antioksidant yang ampuh. Selain sifat antioksidannya, Fikosianin juga mendukung proses inflamasi yang sehat.

    Yang tidak kalah penting adalah AFA mengandung Feniletilamin (PEA), merupakan senyawa alami yang diproducksi oleh otak, ketika seseorang sedang jatuh cinta atau merasa senang ; dalam Kimia, PEA dinamakan ”Molekul Cinta”. Defisiensi (kekurangan) PEA menyebabkan : kurang konsentrasi, kurang gairah bahkan depresi. Manfaat paling umum yang dilaporkan adalah meningkatnya kesehatan dan ketenangan mental. Konsumsi PEA per oral juga mendukung pola tidur yang lebih sehat.

    Dan yang paling utama dari kandungan AFA adalah L-Selectin Ligan yang berfungsi menghambat L-Selectin dan mendukung pelepasan Stem Cell dari sumsum tulang. L-Selectin adalah molekul Adhesi yang berperan penting dalam memelihara Stem Cell dalam sumsum tulang.

    Hal ini adalah berita gembira bagi siapa saja yang menderita penyakit jantung, diabetes (pankreas), Lever (hati), Ginjal, dsb. Penyakit akibat faktor degeneratif, yang mana belum ditemukan obat yang mampu membalikkan arah proses degeneratif tsb ke keadaan semula. Berbeda dengan obat yang selama ini Anda konsumsi, yang hanya bertujuan memperlambat kerusakan yang semakin besar, maka Stem Cell diharapkan akan mampu mengembalikan kesehatan Anda ke keadaan semula. Dengan cara mengganti (bukan sekedar memperbaiki) sel-sel yang rusak pada organ tertentu dengan Sel baru yang merupakan hasil diferensiasi (perubahan) dari Stem Cell itu sendiri.

    Dengan 2 kapsul sehari, akan terjadi penambahan 3 sampai 4 juta Stem Cell yang beredar ke seluruh tubuh Anda, dan mencari setiap organ tubuh yang membutuhkannya.

    Lihat kesaksian yang sudah kami dapatkan dari pengakuan para konsumen di menu kesaksian (Pada bagian Kanan-Atas)

    Masukan dari penulis…..

    Tentang harga ada di menu kesaksian dan harga product ini jelas jauh lebih murah jika dibanding harus menjalani terapi Stem Cell yang baru bisa dilakukan diluar negeri, juga kalau dibandingkan dengan obat Jantung atau Ginjal dsb, yang biasa Bapak/Ibu tebus di Apotek, jelas harga product ini tidak mahal. Tapi yang penting Bapak/Ibu faham dulu Ilmunya, masalah beli atau tidak terserah Bapak/Ibu sekalian, kami hanya informasi saja, dan menurut penulis, informasi ini sangat berguna bagi diri penulis sendiri, tentunya akan berguna juga buat Bapak/Ibu sekalian.

    Karena mengobati penyakit tidak sama dengan memasukkan mobil ke bengkel. Prinsipnya sama yaitu Repair (memperbaiki yang rusak). Kalau me-repair mobil walaupun kita tidak tahu tentang mesin samasekali selagi kita siap bayar apapun yang dibutuhkan mekanik maka separah apapun kerusakan pada mobil tsb, beberapa hari kemudian, mobil tsb bisa baru kembali.

    Berbeda dengan merepair (memperbaiki) tubuh manusia, sebanyak apapun uang yang kita miliki, hal itu tidak akan banyak membantu tanpa kita sebagai pemilik tubuh tsb, tahu (faham) ilmu pengetahuan tentang penyakit itu sendiri. Dokter hanya pegang-pegang saja, kemudian tulis resep, kalaupun Anda berniat ingin tahu secara mendalam tentang penyakit Anda, dokter tidak punya waktu untuk menjelaskan hal tsb.

    Oleh sebab itulah penulis merasa cara-cara seperti yang sekarang Anda lakukan, yaitu membaca dan memahami informasi yang datang dari orang-orang Marketing seperti kami adalah sangat baik dan efektif, sebagai sumber pengetahuan yang akan membantu Anda dalam memahami tentang ilmu kesehatan dan cara-cara mengobati penyakit yang Anda derita. Yang manfaatnya hanya untuk Anda.

    Untuk mendapatkan informasi ini, telah cukup banyak menyita waktu kami, biaya & energy yang tinggi, dan tentunya hal itupun masih harus ditunjang dengan dasar pengetahuan yang sebelumnya telah kami miliki, serta kemampuan untuk memahaminya. agar informasi ini Detail, mudah difahami dan akurat, sekarang kami berikan “Gratis” untuk Anda. Maka manfaatkanlah sebaik-baiknya…. demi Anda sendiri dan Keluarga Anda tentunya.

    Semoga bermanfaat…. Salam

  12. zaky says:

    yth pak hernowo, mohon informasi dimana kiranya saya bisa mendapatkan rs/dokter yang dapat membantu penderita stroke dengan menggunakan suntikan botox sebagai metoda pengobatan. sesuai saran dokter sp saraf, bapak saya yang telah mengalami stroke selama 3 thn disarankan untuk menjalani pengobatan/terapi dengan suntikan botox

    • mas Zaki,
      Suntikan botox setahu saya hanya untuk melemaskan syaraf otot yang kaku, bukan untuk menyembuhkan.
      banyak dokter spesials syaraf yang bisa melakukan suntikan botox
      semoga bermanfaat
      salam,

      Windu Hernowo

  13. HMR says:

    Stroke bisa sembuh, jangan stroke leaving you permanent paralysys, if. You did not work hardthe paralysis can be permanent on your body . I can prove it, look jill bolte taylor she caon completed recovery and work as before had stroke, look jason crigler he can play guitar again as he was guitaritarist and vocalist, never ever give up for fully recovery, fully recovery can be happen, and its true. Bukan isapan jepol belaka, you can see on youtube about them, and look for bicep376 too, he can completely recovery, you have to work hard dan cari fisioterapis yg sudah pengalaman bekerja sama dengannya utk your goal, you have to work 5 – 7 hours every day to rewire your brain path. The highest level of recovery is only possible with relentless hard work. Never ever give up.look for best therapist and work with him day by day and step by step. Or go to usa take to rehabilitation centre, such as shepherd centre in Atlanta, Spaulding Rehabilitation in Boston, Massachuset USA. Btw kapan di Indonesia ada pusat rehabilitasi yang diadopsi dari negara maju yg sdh teruji metodenya spt shepherd centre di usa, spaulding rehab di usa, wesley rehab di australia, royal rehab di australia, karena satu2nya jalan utk penderita stroke adalah rehab yg telah teruji, bukannya ke dukun atau paranormal, ngapain aja tuh petinggi Depkes kerjanya apa? Trilyunan rupiag dipakai utk apa? Kebutuhan rehabilitasi centre yang mendadopsi dari negara maju sudah mendesak dgn layanan in patient dan outpatient. Karena saat ini bukan manula saja yg terkena stroke, tapi usia produktif sdh banyk terkena stroke, ayo sehatkan rakyat dgn NYAtA bukan dgn Slogan. Padahal 2 presiden sdh terkena stroke Suharto dan Gusdur, ayo buatkan kami pusat rehab yg telah teruji, anggota dewan visa studi banding ke negara UsA atau inggris utk diaplikasikan di indonesia. Jgn kerjanya nyari apbn aja pikirkan Rakyat dgn mempe
    rhatikan kesehatannya negara yg besar hnya dpt dibangun oleh rakyat yg sehat!!!!!!!!!!

Leave a comment